KOORDINASI DENGAN KANTOR PENGAWASAN & PELAYANAN BEA DAN CUKAI GRESIK MAKSIMALKAN PEMANFAATAN DBHCHT

Informasi 17 Februari 2022

KOORDINASI DENGAN KANTOR PENGAWASAN & PELAYANAN BEA DAN CUKAI GRESIK MAKSIMALKAN PEMANFAATAN DBHCHT

Gresik (17/02) - Bea Cukai Gresik laksanakan rapat Pembahasan Koordinasi DBH CHT bersama Pemerintah Kabupaten Lamongan pada Kamis, 17 Februari 2022. Acara yang digelar di Aula Bea Cukai Gresik dihadiri oleh Bagian SDA Pemkab Lamongan dan juga Bea Cukai Gresik.

Dalam bahasannya, Kepala Seksi Penyuluhan dan Layanan Informasi, Eko Rudi Hartono, memaparkan ketentuan PMK 215/PMK 07/2021 tentang Penggunaan, Pemantauan dan Evaluasi DBH CHT. Penggunaan DBH CHT digunakan 50% untuk kesejahteraan masyarakat, 40% untuk kesehatan, dan 10 % untuk bidang penegakan hukum. Sinergi Pemda bersama Bea Cukai dalam penegakan hulkum dapat terlihat pada kegiatan Sosialisasi ketentuan cukai, operasi pemberantasan barang kena cukai hingga iklan layanan masyarakat gempur rokok ilegal. Selain itu tim Pemda Lamongan juga memaparkan hasil evaluasi penilaian DBH CHT tahun 2021 dan rencana perbaikan pada tahun 2022.

Diharapkan dengan adanya koordinasi tersebut, penggunaan DBH CHT diharapkan dapat maksimal melalui program - program insentif Pemda bersama Bea Cukai.

Posting Lainnya
Sosialisasi ketentuan perundang-undangan dibidang cukai
10 Agustus 2023
Sosialisasi ketentuan perundang-undangan dibidang cukai di Kecamatan Babat [......]
Sosialisasi ketentuan perundang-undangan dibidang cukai
03 Agustus 2023
Sosialisasi ketentuan perundang-undangan dibidang cukai yang dilaksanakan oleh Satuan polisi Pamong Praja Kabupaten Lamongan bersinergi dengan Kejaksaan Negeri Lamongan, Bagian Sumber Daya Alam Setda Kabupaten [......]
Penandaan Tapal Batas IPHPS
20 Juli 2023
Dalam rangka pendampingan Perhutanan Sosial di Kabupaten Lamongan, Pemkab Lamongan melalui Bagian Sumber Daya Alam Setda Kabupaten Lamongan melakukan fasilitasi penandaan batas luar wilayah kerja [......]
Studi Tiru Pelaksanaan Pemberian Perlindungan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Bagi Buruh Tani Tembakau di Kabupaten Lamongan dari Pemkab Probolinggo
10 Juli 2023
Dalam rangka penggalian informasi dan optimalisasi pemanfaatan DBH CHT khususnya penyelenggaraan BPJS Ketenagakerjaan bagi buruh tani tembakau, maka Pemerintah Kabupaten Probolinggo melaksanakan studi tiru pelaksanaan [......]
Studi Banding Pelaksanaan Bantuan Iuran Perlindungan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan Melalui DBH CHT Tahun 2023 dari Pemerintah Kota Batu
05 Juli 2023
Dalam rangka Perlindungan Sosial Kepada Petani Tembakau dan Pekerja Rentan lainnya melalui Program BPJS Ketenagakerjaan, maka Pemerintah Kota Batu melakukan Studi Banding di Kabupaten Lamongan. [......]
RAPAT KOORDINASI & SINKRONISASI PENINGKATAN PRODUKSI PERTANIAN MELALUI (UPSUS PAJALE)
10 Agustus 2022
RAPAT KOORDINASI & SINKRONISASI PENINGKATAN PRODUKSI PERTANIAN MELALUI UPAYA KHUSUS PADI JAGUNG & KEDELAI (UPSUS PAJALE) DALAM MENUNJANG SWASEMBADA PANGAN SERTA MENUJU PEMULIHAN EKONOMI PASCE [......]
Pencarian
LAPOR!

BAGIAN SUMBER DAYA ALAM SETDA KABUPATEN LAMONGAN

  • Jl. Basuki Rahmad No. 1 Lamongan Kode pos 62251
  • bagsda@lamongankab.go.id
© 2025 Bagian Sumber Daya Alam Setda Kabupaten Lamongan